Al-A'raaf

dengan nama Allah yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang

ayat 7

maka sesungguhnya akan Kami kabarkan kepada mereka (apa-apa yang telah mereka perbuat), sedang (Kami) mengetahui (keadaan mereka), dan Kami sekali-kali tidak jauh (dari mereka).