Al-Quran Online ini, ajakan untuk mendalami AlQuran sambil mencari ridho dan cinta Allah semata
Daftar Akar Kata Pada AlQuran

Setiap Huruf arab ini dapat diklik untuk diperdalam maknanya

وَمَنْ أَحْسَنُ مِنَ الـلَّـهِ صِبْغَةً

dan barang siapa lebih baik daripada Allah celupan

Al-Baqarah:138

وَمَنْ أَحْسَنُ دِينًا مِّمَّنْ أَسْلَمَ وَجْهَهُۥ لِـلَّـهِ

dan siapakah lebih baik agama dari siapa (ia) sangat patuh wajahnya kepada Allah

An-Nisa:125

وَمَنْ أَحْسَنُ مِنَ الـلَّـهُ حُكْمًا لِّقَوْمٍ يُوقِنُونَ

dan siapakah lebih baik dari Allah hikmah bagi kaum/orang-orang diyakinkan

Al-Maidah:50

وَلَا تَقْرَبُوا۟ مَالَ الْيَتِيمِ إِلَّا بِالَّتِى هِىَ أَحْسَنُ

dan janganlah mendekati harta anak yatim kecuali dengan yang (cara) dia lebih baik

Al-An'aam:152