Al-Quran Online ini, ajakan untuk mendalami AlQuran sambil mencari ridho dan cinta Allah semata
Daftar Akar Kata Pada AlQuran

Setiap Huruf arab ini dapat diklik untuk diperdalam maknanya

سَلْ بَنِىٓ إِسْرَٰٓءِيلَ كَمْ ءَاتَيْنَٰهُم مِّنْ ءَايَةٍۭ بَيِّنَةٍ

tanyakan bani Israil berapa banyak (kami) telah mendatangkan kepada mereka dari ayat/tanda-tanda bukti nyata

Al-Baqarah:211

قُلْ إِنِّى عَلَىٰ بَيِّنَةٍ مِّن رَّبِّى

katakanlah sesungguhnya aku atas/terhadap bukti nyata dari tuhanku

Al-An'aam:57

لِّيَهْلِكَ مَنْ هَلَكَ عَنۢ بَيِّنَةٍ

agar binasalah orang (ia) membinasakan dari/dengan bukti nyata

Al-Anfaal:42

وَيَحْيَىٰ مَنْ حَىَّ عَنۢ بَيِّنَةٍ

dan menghidupkan orang hidup dari/dengan bukti nyata

Al-Anfaal:42

أَفَمَن كَانَ عَلَىٰ بَيِّنَةٍ مِّن رَّبِّهِۦ

maka siapkah yang (dia) adalah atas/terhadap bukti nyata dari tuhannya

Huud:17

قَالَ يَٰقَوْمِ أَرَءَيْتُمْ إِن كُنتُ عَلَىٰ بَيِّنَةٍ مِّن رَّبِّى

(dia) mengatakan hai kaumku apakah pikiran jika (aku) adalah atas/terhadap bukti nyata dari tuhanku

Huud:28

قَالَ يَٰقَوْمِ أَرَءَيْتُمْ إِن كُنتُ عَلَىٰ بَيِّنَةٍ مِّن رَّبِّى

(dia) mengatakan hai kaumku apakah pikiran jika (aku) adalah atas/terhadap bukti nyata dari tuhanku

Huud:63

قَالَ يَٰقَوْمِ أَرَءَيْتُمْ إِن كُنتُ عَلَىٰ بَيِّنَةٍ مِّن رَّبِّى

(dia) mengatakan hai kaumku apakah pikiran jika (aku) adalah atas/terhadap bukti nyata dari tuhanku

Huud:88

أَفَمَن كَانَ عَلَىٰ بَيِّنَةٍ مِّن رَّبِّهِۦ

maka siapkah yang (dia) adalah atas/terhadap bukti nyata dari tuhannya

Muhammad:14